Sandya Barya Angklung BUMN

Grup angklung Sandya Barya Angklung BUMN tampil memukau dalam upacara peringatan Hari Kemerdekaan RI yang ke 73 di Kementerian BUMN. Berkolaborasi dengan Paduan Suara PT Telkom , grup angklung yang beranggotakan Ibu Ibu Anggota IIP BUMN dan DWP KBUMN memainkan beberapa lagu yaitu Hari Kemerdekaan, Maju Tak Gentar, Halo Halo Bandung dan diakhiri dengan medley lagu daerah yaitu Yamko Rambe Yamko, Ayo Mama, dan Manuk Dadali

Sosialisasi & Penyuluhan Bahaya Narkoba

Dalam rangka pelaksanaan program kerja, IIP-BUMN wilayah Aceh melaksanakan penyuluhan bahaya narkoba pada tanggal 16 Agustus 2018 dengan tema " Sosialisasi & Penyuluhan Bahaya Narkoba di Lingkungan Keluarga Besar PTPN1". Acara ini dibuka oleh ibu Tisa Uri Mulyari sebagai ketua IIP-BUMN wilayah Aceh, dan mengundang Bpk.

DWP - IIP Peduli

Pada hari Senin, 13 Agustus 2018, ketua IIP Jabodetabek dan sejumlah pengurus menghadiri acara yang diselenggarakan oleh DWP Kementrian BUMN dan  IIP  BUMN di lt 21 gedung kementrian BUMN. Acara DWP - IIP Peduli Memberikan Bantuan Pendidikan dan Pelatihan Pembuatan Tempe Organik ditujukan bagi putra dan putri pegawai gol II, honorer dan outsourching di lingkungan kementrian BUMN.

IIP BUMN Pusat : DWP KBUMN - IIP BIMN Peduli

13 Agustus 2018 Dalam rangka pelaksanaan Program Kerja Bidang Pendidikan DWP Kementerian BUMN dan IIP BUMN mengadakan kegiatan pemberian bantuan pendidikan bagi putera -puteri Pegawai Gol II, Honorer, dan Outsourcing di lingkungan Kementerian BUMN. Kegiatan yang berlangsung di Gedung Kementerian BUMN lt 20 ini dihadiri oleh Wakil Ketua Umum IIP BUMN Rini Alloysius dan jajarannya, serta pengurus IIP BUMN Jabodetabek.