Upacara Bendera Memperingati Hari Ibu Yang ke 89
Jakarta 22 Desember 2017, dalam rangka memperingati Hari Ibu yang ke 89 Kementerian BUMN melaksanakan upacara bendera di halaman depan Gedung Kantor Kementerian BUMN jalan Medan Merdeka Selatan no 13 Jakarta Pusat.
Bertindak sebagai Pembina Upacara Ibu Eri Imam Apriyanto Ketua Umum IIP BUMN membacakan sambutan menteri Pemberdayaan Perempuan dan Perlindungan Anak Republik Indonesia yang mengangkat tema pada peringatan tahun 2017 ini adalah " Perempuan Berdaya , Indonesia Jaya"