Training of Trainer untuk kawasan padat penduduk ( Jakarta Barat)
Jakarta barat
Pelaksanaan training di wilayah Jakarta Barat diikuti oleh peserta dari kader kader yang berasal dari wilayah Jakarta Barat dengan total peserta 200 orang bertempat di Kantor Walikota Jakarta Barat , jl. Raya Kembangan Raya , ruang Ali Sadikin lt dasar, dan di buka secara resmi oleh Anggota OASE KK bidang Pendidikan ibu Sri Megadarmi Sandjojo
Untuk materi yang disampaikan selama 2 hari adalah sebagai berikut:
MATERI hari ke 1
1. Mencetak Generasi Abad ke 21 dan Pengasuhan Ramah Otak ( Brain Based Parenting) oleh Marnarita Yarsi, SE, MM
2. Membentuk Kelekatan Ibu Anak : Kunci Jiwa Sehat Cerdas dan Kreatif oleh Florence Jusung, M.Sc
3. Bahaya Video Game Kekerasan dan Melindungi Anak dari Bahaya Pornografi oleh Andriansyah A.P,M.Si
4. Komunikasi Positif Untuk Membentuk Karakter Anak oleh Florence Jusung, M.Sc
5. Training Motivasi oleh Andriansyah A.P, M.Si
MATERI hari ke 2
1. Pengenalan Laman /Website: Sahabatkeluarga.kemendikbud.go.id oleh Bunga Kusuma
2.Seribu Hari Pertama Kehidupan Anak oleh Maswita Jaya,M.Sc
3.Mendidik Anak di Era Digital oleh Bambang Sumanjaya
4. Tehnik Pengaliran Pilar Karakter oleh TIM IHF
5.Praktik Penggunaan Flipchart parenting dan poster parenting oleh TIM IHF