Peresmian dan penyerahan bantuan kepada Majelis Taklim Al Mizan di Guntur Macan
Sebagai bentuk kepedulian IIP BUMN terhadap sesama, rangkaian peringatan HUT IIP BUMN tahun ini diperingati dengan kegiatan bakti sosial di Lombok NTB. Bakti Sosial hari pertama tanggal 10 Desember 2018 dilaksanakan di desa Guntur Macan, Lombok
Di desa ini IIP BUMN membangun Majelis Taklim Al Mizan dan diresmikan oleh Ketua Umum IIP BUMN Ibu Eri Imam Apriyanto. Dalam kesempatan ini juga diserahkan bantuan berupa bingkisan sembako sebanyak 160 paket dan kipas angin