Hari Kedua Pelaksanaan Perayaan Hari Kartini 2017 IIP BUMN DIY

Kegiatan hari kedua peringatan hari kartini IIP BUMN 2017 dilakukan dengan penyuluhan Ibu-Ibu PKK dari 6 Desa Balkondes. Kegiatan Penyuluhan mengangkat tema pemanfaatan potensi desa untuk kesejahteraan keluarga dan kemakmuran desa. Acara dilanjutkan dengan lomba masak dan cara penyajian. Pada malam hari, seluruh peserta IIP BUMN ramah tamah dan makan malam dengan menyajikan fashion show dari usaha batik binaan PT TWC BP & RB.

Bagikan