Deteksi Dini Kanker Serviks dan Payudara PT. Jasindo

Dalam rangka turut mendukung Bulan Gerakan Nasional Deteksi Dini Kanker dan Sadanis, pada hari ini 31 oktober 2017 Ikatan Istri Karyawan Jasindo ( IIKJ ) bekerja sama dengan Dinas Kesehatan Propinsi DKI menyelenggarakan pemeriksaan Iva Tes dan Sadanis.
Acara ini diikuti oleh 160 yang terdiri dari mitra PT Asuransi Jasindo, Pensiunan , karyawati dan masyarakat sekitar wilayah perkantoran Jasindo.

Selain pemeriksaan juga menghadirkan dr Elida Yusma dari LIPI untuk sosialisasi deteksi dini kanker serviks dan payudara

Bagikan